Kenangan Sang Sufi
I.
Ingin ku menjadi seorang sufi
Mengurung diri dalam sangkar sakti
Biarpun diintai sang bidadari
Dari celah-celah tirai besi
Namun tetap ku berdiam diri
Hingga saat roh ku dipanggil pergi
Wahai sang bidadari
Pergilah dari kedaerahan ini
Usah lagi hinggap di dada ku ini
Usah hadir dalam ilusi dan mimpi
Dalam jaga dalam lena
Dalam bayangan dalam rupa
Kita punya cita dan impian sendiri
Semoga kita kan bertemu lagi
Pada hari yang telah dijanji
II.
Pergi lah wahai sang sufi
Tak akan ku ganggu kau lagi
Dalam ilusi mau pun mimpi
Walau rasa perit tak terperi
Tetap ku relakan sepenuh hati
Jika memang itu ketentuan Ilahi
Hapuskan aku dari kotak memori
Anggaplah aku tak pernah kau temui
Tak perlulah lagi mengurung diri
Kerana hati mu tak ku intai lagi
Berkelanalah engkau sepuas hati
Usah lagi menoleh walau sekali
Terbanglah setinggi langit jika bisa kau menguasai
Takkan ku jejaki langkah mu lagi
Hanya doa ku titipkan mengiringi
Selamat tinggal wahai sang sufi...
15 Oktober 2014
Cetusanrasa Alhambra
Ulasan